situs ini memberikan informasi tentang bagaimana kita memperdayakan tanaman hias untuk dijadikan taman terarium yang indah.
TANAMAN YANG COCOK UNTUK TERARIUM Untuk artikel ini kita bisa memilih tanaman yang cocok tumbuh didalam terarium, karena tidak semua jenis tumbuhan dapat tumbuh didalam media tanam sepeti terarium ini. Jadi kita perlu ketelitian dalam memilih tanaman untuk kita tanam, berupa ciri – ciri pada tanaman yang cocok untuk kita tanam pada terarium sebagai berikut. Tumbuhan yang mungil, tidak dapat tumbuh menjulang tinggi, tidak berbatang kayu, tetapi berpelepah daun atau berbatang lunak. Pertumbuhan nya sangat lambat, bentuk pertumbuhannya melingkar ( roset ), dan dapat merambat atau menjalar. Sangat tahan terhadap kelembapan tinggiatau pada keadaan sangat kering. Tanaman dapat bertahan hidup pada suhu atau temperatur ruangan rumah. Memiliki toleransi yang cukup tinggi terhadap kondisis sinar matahari yang sangat sedikit. Gesneriaceae Tanaman yang ermasuk famili Gesneriaceae memiliki sosok yang mungil dan berdaun indah dengan rambut – rambut halus dibag...
Comments
Post a Comment